(BALIKPAPAN) Kamis, 11 April 2019, NCC GATHERING dengan tema "Nge-blog bareng yuk"
Lokasi: Gedung Parkiran Klandasan, Balikpapan
Sebagai admin Natural Cooking Club Balikpapan, kali ini kami bekerjasama dengan IPEMI (Ikatan Pengusaha Muslimah Indonesia) untuk melaksanakan event ini yang bertujuan mengajarkan kepada member NCC maupun Ipemi untuk dapat mandiri membuat blog sendiri dalam rangka memasarkan produknya. Acara akan dipandu oleh saya sendiri dan beberapa rekan NCC Balikpapan.
Event kali ini diawali dengan makan siang bersama, untuk itu peserta membayar biaya pengganti makan siang sebesar Rp.85.000,-
(BALIKPAPAN), Minggu, 3 Maret 2019, 09.00-15.00, Rp. 875.000,-
ANEKA PIE PERANCIS
- Quiche au Thon
- Tart aur Pommes
- Galette de Roi
Bonus : Tarte Au Chocholate (Butterscotch Sauce)
(BALIKPAPAN), Sabtu 20 April 2019, jam 09.00-15.00, Rp. 500.000,-
FLOWER CAKE DECORATING BUTTERCREAM
Belajar membuat cake, buttercream, bunga-bunga dan masing-masing peserta mendekornya langsung pada kue asli ukuran dia. 20cm. Bonus membuat bolu roll greentea.
1. Nastar Daun
2. Putri Salju
3. Kastengel
4. Sagu Keju
5. Cornflake Cookies
(BALIKPAPAN), Sabtu 27 April 2019, ANEKA CAKE LEBARAN (PREMIUM), jam 09.00-16.00, Rp. 500.000,-
1. Blackforest Roll Cake
2. Mocca Nougat Cake
3. Aneka Cake Potong
(BALIKPAPAN), Minggu, 28 April 2019, LAPIS PEPE SAGU, jam 09.00-15.00,- Rp. 400.000,-
1. Lapis pelangi
2. Lapis kopi
.
Lokasi Kursus:
Khusus kelas Pie Perancis tanggal 14 April 2019, diadakan di:
Dzakwani Guest House
Jl Ruhui Rahayu No. 70
Balikpapan
.
BALIKPAPAN
Almond Baking House / Karina Cake
Jl. Mulawarman gg Amal RT 19 No. 16
Batakan
.
Batakan
.
CARA PENDAFTARAN:
Menghubungi kami di nomor telepon/wa 0852 4772 9558
Fb: Rina Ahdalina
Melakukan pembayaran via transfer bank paling lambat 4 hari sebelum hari kursus untuk peserta Balikpapan. transfer ke rek:
Rina Ahdalina, Bank Mandiri Cab. A. Yani, Balikpapan, rek 1490096033974.
Peserta yang telah mendaftar namun tidak melakukan pembayaran pada kesempatan terakhir, maka kami anggap mengundurkan diri.
Kursus ini hands on, seluruh peserta aktif langsung dalam kegiatan baking, maka peserta diharapkan hadir tepat pada waktunya, bahan, makan siang dan peralatan kursus kami sediakan.
Foto-foto hasil kursus dapat anda lihat di fb Rina Ahdalina atau ig rina_karinacake